Pengembangan bahan ajar perbandingan berbalik nilai berbasis android untuk pembelajaran SMP kelas VII

Nur Aini, Somakim Somakim, Hapizah Hapizah

Abstract


ABSTRAK

 

Penelitian ini dilatarbelakangi karena belum tersedianya bahan ajar berbasis android pada mata pelajaran matematika khususnya untuk materi perbandingan berbalik nilai. Oleh karena itu dilakukan  penelitian pengembangan bahan ajar berbasis android yang  bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar materi perbandingan berbalik nilai berbasis android yang valid dan praktis. Penelitian  ini adalah penelitian pengembangan menggunakan model pengembangan ADDIE . Data penelitian ini diperoleh melalui  hasil walktrough,  lembar angket, dan observasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan  bahwa validasi bahan ajar perbandingan berbalik nilai berbasis android  yang  dilihat dari aspek isi,  konstruk, dan bahasa yang dinilai dari hasil validasi ahli materi dan ahli media serta komentar siswa pada saat uji coba perorangan. Sedangkan kepraktisan  bahan ajar perbandingan  berbalik nilai berbasis android terlihat dari hasil lembar penilaian angket dan observasi pada tahap uji coba kelompok kecil. Dari hasil penilaian angket dan observasi diperoleh perhitungan  nilai  sebesar 82,17 %  berkategori praktis dan 89,17% berkategori sangat praktis. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahan ajar perbandingan berbalik nilai berbasis android telah valid dan praktis.

 

Kata Kunci:  Pengembangan; Bahan Ajar; ADDIE

                                                                             

THE DEVELOPMENT OF ANDROID BASED INSTRUMENTS ON THE MATERIAL OF REVERSE VALUATION  FOR 7TH GRADE

 

                                                                                ABSTRACT

 

The research is facing a background because there is not a more-based teaching material available in mathematical subjects especially for materials of comparative value.  And  so it is done to rsearch the development of lame-based teaching materials aimed at producing  materials that actually contras valid and practical android value. This research is development research using ADDIE development models. These research data are obtained walkthrough, routing sheets, and observations. The results of this study show that the validation of materials rebased android contrasts is seen in content, constructive, andlanguage aspects assessed by both material and media experts validation and student comments during individual trials. The bare-based comparison of value-based values can be seen from the result of the top-rated assessment sheet and the observation at the trial stage of a small group. Based on the value assessments and observations, the rating is 82.17% practical valise and 89.17% valegori are extremely practical. The conclusion of this research is that the reverent-based android ratio is valid and practical.

 

Keywords : Development; Teaching Materials; ADDIE

 


Full Text:

PDF

References


Ahmadi, S. A. (2010). Konstruksi Pengembangan Pembelajaran (Cet 1). Jakarta: PT. Prestasi Pustakarya.

Akker, J. van den. (1999). Principles and Methods of Development Research in T.

Plomp, N. Nieveen, K. Gustafson, R. M. Branch, & J. van den. Akker., Design

Approaches and Tools in Education and Training (Hal. 1-14).London: Kluwer

Academic Publisher..

Alessi, S. M. & Trollip, R. S. (2001). Multimedia for learning: Methods and

development (3rd ed.). Boston: Allyn and Bacon.

Android Developer Fundamentals Course . (2016). Google Developer Training Team.

Anggraeni, B. &. (2003). Pengantar Epidemiologi. Jakarta: PT.EGC.

APJII. (2015). Indonesia Internet Users.Laporan Asosiasi Penyelenggaraan Jasa Internet. Retrieved April 18, 2019, From Http://Www.APJII.Or.Id

Arikunto. (2006). Prosediur Penelitian. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Arsika, I. M. (2016). Buku Pedoman Problem Based Learnig (PBL). Denpasar.

Budiyanto. (2016). Sintaks 45 Metode Pembelajaran Pada SCL. Malang: Umm Press.

Databoks. (2017, Oktober 9). 73% Perangkat Mobile Global Menggunakan Android. Retrieved April 18, 2019, From Dkatadata.Co.Id: Http://Databoks.Katadata.Co.Id/Datapublish/2017/10/09/73-Perangkat-Mobile-Global-Menggunakan-Android

Devi. (2016). Analisis Tugas Pada Materi Perbandingan Di Buku Teks Matematika Berdasarkan Representasi, Konteks, Dan Tingkat Berpikir Kognitif. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika , 569-570.

Djaali, (2008). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Dr. Rusman, M. P. (2010). Model-Model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Dwiyogo, W. &. (2013). Media Pembelajaran. Malang: Wineka Media.

Eggen, P. (2016). Strategi Dan Model Pembelajaran . Jakarta Barat: PT.Indeks.

Farikhin. (2007). Mari Berpikir Matematis. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Feletti, B. &. (1997). The Challenge Of Problem Based Learning. London: Kogan Page.

Gall, B. D. (2003). Edeucational Research Seventh Edition . Boston: Pearson Education.

Hapizah, B. M. (2018). Pemahaman Konsep Dalam Pembelajaran Matematika. Kalamatika Jurnal Pendidikan Matematika , 103-122.

Hastuti. (2017). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS EDUTAINMENT BERUPA ANDROID MOBILE GAME UNTUK SISWA SMP KELAS VII PADA MATERI SEGI EMPAT. Yogyakarta: Jurnal Pendidikan Matematika UNY.

Heinich, R. Molenda, M., Russel, J. D., & Smaldino, S. E. (1996). Instructional mediaand technologies for learning (5th ed). Englewood Cliffs: A simon & Schuster Company.

Iis Juniati Lathifah, Z. &. (2015). Pengembangan Bahan Ajar Materi Aturan Pencacahan Menggunakan Pembelajaran Berbasis Masalah Di Sma. Jurnal Didaktik Matematika , 72-83.

Izham, D. (2011). Cara Cepat Belajar Adobe Flash. Malang: Ilmukomputer.Com.

Kemdikbudri. (2017). Matematika Smp Kelas VII Semester 2. Jakarta: Pusat Kurikulum Dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.

Komariah. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Siswa Smp Berbasis Android. Jakarta:Jurnal Kajian Pendidikan Matematika.

Kurniawati Novi (2019). ANALISIS HASIL UJIAN NASIONAL PELAJARAN MATEMATIKA TINGKAT MADRASAH TSANAWIYAH DI KABUPATEN SIDOARJO. Sidoarjo:Skripsi.

Lamon, S. J. (2006). Teaching Fractions And Ratios For Understanding : Essential Content Knowledge And Instructional Strategies For Teachers 2nd Ed. Lawrence Erlbaum Associates.

Luthfiyah, F. &. (2017). Metodologi Penelitian. Sukabumi: CV Jejak.

Majid, A. (2011). Perencanaan Pembelajaran . Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Masykur, N. &. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Dengan Macromedia Flash. Aljabar : Jurnal Pendidikan Matematika .

Nakamura, G. D. (2014). Learning Android, Second Edition. Amerika: O’Reilly Media.

Nadiah. (2015). Pengembangan Lks Berbasis Pendekatan Pemodelan Matematika Pada Materi Sistem Persamaan Linear Di SMAN 18 Palembang. Skripsi.Indralaya:Universitas Sriwijaya

Nctm. (2000). Principles And Standards With The Learning From Assesment Materials. The Nation Council Of Teachers Of Mathematic. Inc , Virginia.

Novalius, F. (2018). Indonesia Pengguna Smartphone Ke-4 Dunia, Begini Tekad Menperin Dongkrak Industri Telematika. Jakarta: Okezon.Com.

Nurdyansyah, M. (2016). Inovasi Model Pembelajaran. Sidoarjo: Nizamia Learning Center.

Permendikbud. (2013). Patent No. 65. Republik Indonesia.

Pierewan, Y. &. (2019). Hubungan Intensitas Penggunaan Smartphone Dengan Disiplin Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Sosiologi , 14.

Pramadana, S. D. (2018). Pengembangan Aplikasi Bangun Datar Sederhana (Bandara) Matematika Berbasis Android Pada Materi Bangun Datar sederhana Di Tingkat SMP. Seminare Nasional Teknoka , I-14.

Pramudita, S. Y. (2018). Gambaran Motivasi Belajar Pada Siswa Pengguna Smartphone Di Smp Negeri 4 Garut. Jurnal Keperawatan Silampari , 203-206.

Prastowo, A. (2011). Paduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif, Menciptakan Metode Pembelajaran Yang Menarik Dan Menyenangkan. Yogyakarta: Diva Press.

Pribadi, B. A. (2009). Model Desain Pembelajaran . Jakarta: PT. Dian Rakyat.

Prisiska, H. &. (2017). Pengembangan LKS Bebasis PBL Pada Materi Aritmetika Sosial. Jpm .

Prof. Dr. H. Wina Sanjaya, M. (2008). Perencenaan Dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Robi, D. (2017). Pembuatan Media Pevbelajaran Berupa Animasi Flash Menggunakan Adobe Flash Professionak Cs6 Pada Materi Momentum Dan Impuls Sma. Seminar Nasional Pendidikan Sains , 187-199.

Romiszowski, A. J. (1986). Developing auto instructional materials. New York:

Kogan Page Ltd.

Schwab, K. (2016). The Fourth Industrial Revolution. Switzerland: World Economic Forum .

Statista. (2019). Smartphone Users Worldwide 2014-2020. Www.Statista.Com.

Sudaryono. (2012). Dasar-dasar Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta:Graha Ilmu

Sudjana, N. (1989). Dasar- Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: CV.Alfabeta.

Sukardi, P. (2003). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Supriyadi, E. (2018). Daftar Enam Negara Pengguna Terbanyak Di Dunia, Ada Indonesia. IDN Times Comunity.

Surur, D. F. (2016). Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah. Www.Nulisbuku.Com.

Toha, M. (2018). ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATERI PERBANDINGAN DI KELAS VII SMP. Universitas Tanjung Pura Pontianak. Skripsi

Weil, J. &. (1980). Models Of Teaching. Englewood: Prentice- Hall.

Yunus, A. (2014). Desain Sistem Pembelajaran Dalam Konteks Kurikulum 2013. Bandung: Refika Aditama.

Yusuf. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan Penelitian Gabungan. Jakarta: Kencana.




DOI: https://doi.org/10.37058/jp3m.v6i2.1720

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



©2017 JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pengajaran Matematika)
Program Studi Pendidikan Matematika
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan 
Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: jp3m@unsil.ac.id
e-ISSN: 2581-2807 ; p-ISSN: 2460-8599


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
StatCounter:
WebAnalytics Made Easy - StatCounter
Detail


Diindex oleh:
Sinta DOAJ BASE - Bielefeld Academich Search Engine ROAD CiteFactor DRJI Indexed Journal Moraref One Search