PENGARUH HAMBATAN SAMPING AKIBAT AKTIVITAS PASAR LEUWILIANG KAB BOGOR TERHADAP KINERJA JALAN

Lintang Restu Wahida, Hendra Hendra, Gary Raya Prima, Novia Komalasari

Abstract


Aktivitas pasar Leuwiliang yang ramai membuat lalu lintas di depan pasar menjadi sangat padat seperti kemacetan, penurunan kecepatan, perilaku pejalan kaki, serta hambatan samping lainnya. Hambatan samping yang berada di sepanjang jalan akan sangat mengganggu kelancaran arus lalu lintas di depan pasar karena jalan yang seharusnya digunakan untuk kendaraan yang lewat harus tersita akibat beberapa angkutan umum dan kendaraan yang berhenti di samping jalan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh hambatan samping terhadap kapasitas jalan dan memberikan altematif pemecahan terhadap permasalahan yang ditimbulkan akibat faktor hambatan samping dengan menggunakan pedoman Manual Kapasitas Jalan Indonesia (1997). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Volume kendaraan tertinggi terjadi pada hari Minggu yaitu sebesar 1177,65 smp/jam, dengan kecepatan arus bebas (FV) = 38,7 km/jam. Kapasitas (C) = 1421,58 smp/jam, derajat kejenuhan (DS) = 0,83 (D). Hal ini menunjukkan bahwa pada ruas jalan Leuwiliang ini arus kendaraan mendekati arus yang tidak stabil dengan volume kendaraan cukup tinggi mendekati kapasitas jalan yang ada. Untuk menurunkan derajat kejenuhan pada ruas jalan ini, dilakukan solusi untuk menghilangkan/mengurangi Kendaraan parkir atau berhenti di badan jalan (PSV). Hasil analisis alternatif solusi menyebabkan kecepatan arus bebas (FV) naik dari 38,7 km/jam menjadi 41,85 Km/jam, kapasitas (C) naik dari 1421,58 smp/jam menjadi 1520,76 Smp/jam, dan derajat kejenuhan (DS) turun dari 0,83 (D) menjadi 0,77 (D).

Kata Kunci : Derajat Kejenuhan, Hambatan Samping, Volume Lalu Lintas


Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik Kabupaten Bogor. (2023). Retrieved Januari 10, 2023, from https://bogorkab.bps.go.id/indicator/12/29/1/penduduk-menurut-jenis-kelamin-dan-kecamatan.html

Direktorat Jenderal Bina Marga. (1997). Manual Kapasitas Jalan (MKJI). Departemen Pekerjaan Umum RI.

Juang Akbardin, R. W. (2015, Juni). Analisa Pengaruh Hambatan Samping Terhadap Kapasitas Ruas Jalan Dr. Djunjunan. ASTONJADRO, 4(1), 1-12.

Kurniawan, S. (2015, November). Analisis Hambatan Samping Akibat Aktivitas Perdagangan Modern (Studi Kasus : Pada Jalan Brigjen Katamso Di Bandar Lampung). TAPAK, 5(1), 61-73.

Pedoman Konstruksi dan Bangunan. (2004). Survai Pencacahan Lalu Lintas Dengan Cara Manual. Departemen Pemukiman dan Prasarana Wilayah.

Senduk, T. K., Rumayar, A. L., & Palenewen, S. C. (2018, Juli). Pengaruh Hambatan Samping Terhadap Kinerja Ruas Jalan Raya Kota Tomohon (Studi Kasus: Persimpangan Jl. Pesanggrahan – Persimpangan Jl. Pasuwengan). Jurnal Sipil Statik, 6(7), 461-470.

Tamin, O. Z. (2000). Perencanaan dan Pemodelan Transportasi Edisi Kedua. Bandung: ITB.

Tamin, O. Z. (2008). Perencanaan, Permodelan, dan Rekayasa Transportasi. Bandung: ITB.




DOI: https://doi.org/10.37058/aks.v5i1.8272

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal ini terindeks oleh:

 

http://jurnal.pnk.ac.id/slotpg/ http://ejournal.ft.unsri.ac.id/demoslot/ http://jurnal.feb.unila.ac.id/gacor/ https://ojs.unsulbar.ac.id/classes/setor/ https://ojs.uma.ac.id/public/journals/slotgacorni/ https://ejournal.uigm.ac.id/public/site/ https://pafibaubaukab.org/ https://pa-ruteng.go.id/plugins/ https://rs-benyaminguluh.kolakakab.go.id/ https://pascasarjana.upgris.ac.id/wp-includes/images/crystal/ https://poltekkes-denpasar.ac.id/files/ https://kejari-mesuji.kejaksaan.go.id/uploads/topics/index.PhP https://dprd.nttprov.go.id/plugins/content/loadmodule/ https://pakesiska.perhubungan.jatengprov.go.id/assets/images/ https://nidr.nema.gov.mn/uploads/topics/index.PhP https://adm.megaxus.com/gcc/uploads/topics/