Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Interaktif Doratoon Pada Pembelajaran Matematika Kelas X MA Al-Masyhur Kota Pasuruan

Andalusia Pramita, Maya Rayungsari

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan pengembangan media pembelajaran yang mendukung pembelajaran matematika dengan menggunakan media interaktif Doratoon di kelas X SMA Al-Masyhur Kota Pasuruan. Subyek penelitian terdiri dari 11 peserta didik kelas X tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif yang mengikuti pendekatan model Miles and Huberman. Temuan dari penelitian ini mencakup beberapa hal: (1) kompleksitas matematika sebagai subjek yang seringkali sulit dipahami karena sifatnya yang abstrak, (2) kebutuhan peserta didik akan media pembelajaran yang dikembangkan secara khusus agar lebih menarik dan inovatif dalam konteks pembelajaran matematika, dan (3) penggunaan media interaktif berbasis Doratoon sebagai solusi yang potensial untuk pengembangan media pembelajaran matematika di kelas X MA Al-Masyhur Kota Pasuruan. Dari hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa pengembangan media interaktif berbasis Doratoon sangat diperlukan dalam meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi matematika selama proses pembelajaran di kelas

Full Text:

PDF PDF

References


Agama, P., & dkk. (2022). Implementasi Metode Outdoor Learning dalam Peningkatan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Agama Islam di MAN 1 Medan. Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran: JPPP, 3(2), 147–153. https://doi.org/10.30596/jppp.v3i2.11758

Alpian, Y., Anggraeni, S. W., Wiharti, U., & Soleha, N. M. (2019). Pentingnya Pendidikan Bagi Mnusia. Jurnal Buana Pengabdian, 1(1), 66–72.

Astuti, Waluya, S. B., & Asikin, M. (2019). Strategi Pembelajaran dalam Menghadapi Tantangan Era Revolusi Industri 4.0. Seminar Nasional Pascasarjana 2019, 469–473. https://proceeding.unnes.ac.id/index.php/snpasca/article/view/327

Batubara, H. H., & Ariani, D. N. (2016). Pemanfaatan Video sebagai Media Pembelajaran Matematika SD/MI. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 2(1), 47. https://doi.org/10.31602/muallimuna.v2i1.741

Dwi Indriawati, R. G. , A. L. (2023). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 08(01), 2548–6950.

Fatah, A., & dkk. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Video Animasi Berbantuan Doratoon. Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika, 4(3), 193–203. http://www.jurnal.untirta.ac.id/index.php/wilangan

Faujiah, & dkk. (2022). Kelebihan dan Kekurangan Jenis-Jenis Media Pembelajaran. Jurnal Telekomunikasi, Kendala dan Listrik, 3(2), 81–87.

Feriyanto, & Imanah, U. N. (2023). Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematis Mahasiswa pada Materi Himpunan Melalui Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning. TEMATIK: Jurnal Konten Pendidikan Matematika , 1(2), 75–88. https://doi.org/10.55210/jkpm

Gumilar, B. S., & Nia Sania Effendi, K. (2022). Analisis kebutuhan media pembelajaran berbasis Web Google-Sites materi Statistika pada pembelajaran matematika SMA. Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pengajaran Matematika, 8(1), 9–18. https://doi.org/10.37058/jp3m.v8i1.4445

Gusteti, M. U., & Neviyarni, N. (2022). Pembelajaran Berdiferensiasi Pada Pembelajaran Matematika Di Kurikulum Merdeka. Jurnal Lebesgue : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, Matematika dan Statistika, 3(3), 636–646. https://doi.org/10.46306/lb.v3i3.180

Nurhayati, D., & dkk. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Android Pada Materi Segi Empat Dan Segitiga Siswa Kelas Vii Smp Negeri 2 Labuhan Maringgai. EMTEKA: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 11–24. https://doi.org/10.24127/emteka.v2i1.731

Prastica, Y. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Matematika Siswa Sekoah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 4120–4126. http://www.jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1347

Putry, H. M. E., & dkk. (2020). Video Based Learning Sebagai Tren Media Pembelajaran Di Era 4.0. Tarbiyatuna: Jurnal Pendidikan Ilmiah, 5(1), 1–24. https://doi.org/10.55187/tarjpi.v5i1.3870

Rahayu, L., & dkk. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Video Animasi Doratoon Pada Pembelajaran Di Kelas V Sekolah Dasar. Edukasi: Jurnal Penelitian …, 15(02), 295–306. https://journal.unimma.ac.id/index.php/edukasi/article/view/10525%0Ahttps://journal.unimma.ac.id/index.php/edukasi/article/download/10525/4736

Sakiah, N. A., & Effendi, K. N. S. (2021). Analisis Kebutuhan Multimedia Interaktif Berbasis PowerPoint Materi Aljabar Pada Pembelajaran Matematika SMP. JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pengajaran Matematika), 7(1), 39–48. https://doi.org/10.37058/jp3m.v7i1.2623

Sidabutar, N. A. L., & Reflina, R. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika SMA dengan Aplikasi Animaker pada Materi Vektor. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 1374–1386. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i2.1362

Yudela, S., & dkk. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis YouTube Pada Materi Perbandingan Trigonometri. Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 2(6), 526–539. https://doi.org/10.26877/imajiner.v2i6.7089

Zuliani, R., & Puspita Rini, C. (2021). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Siswa Kelas V Sdn Karawaci 11. NUSANTARA : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 3(3), 478–488. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/nusantara




DOI: https://doi.org/10.37058/jp3m.v10i2.11898

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



©2017 JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pengajaran Matematika)
Program Studi Pendidikan Matematika
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan 
Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: [email protected]
e-ISSN: 2581-2807 ; p-ISSN: 2460-8599


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
StatCounter:
WebAnalytics Made Easy - StatCounter
Detail


Diindex oleh:
Sinta DOAJ BASE - Bielefeld Academich Search Engine ROAD CiteFactor DRJI Indexed Journal Moraref One Search