IMPLEMENTASI WHITE BOX TESTING BERBASIS PATH PADA FORM LOGIN APLIKASI BERBASIS WEB

Muhammad Irsyad Shiddiq

Abstract


Form login biasanya dirancang sebagai pintuk masuk bagi penguna untuk mendapatkan hak akses pada suatu aplikasi. Dalam proses pengisian form login setidaknya diperlukan username dan password yang valid. Tujuan penelitian ini untuk melakukan pengujian pada form login menggunakan metode whitebox dengan teknik penghitungan cyclomatic complexity untuk pengukuran kuantitatif terhadap kompleksitas suatu program. Perhitungan cyclomatic complexity dilakukan dengan menggunakan pendekatan matematis: V(G) = R, V(G) = E – N + 2, dan V(G) = P + 1. Perhitungan cyclomatic complexity ini digunakan untuk membuat jalur independen yang akan digunakan pada tes skenario. Sebuah aplikasi berbasis web yang menyediakan feature login dikembangkan untuk dicoba pada penelitian ini. Hasil percobaan pada penelitian ini cyclomatic complexity pada proses login dengan nilai 2, artinya struktur program sederhana dengan tingkat kemungkinan kesalahan yang rendah

Full Text:

PDF (1-6)


DOI: https://doi.org/10.37058/jssainstek.v8i1.4093

Refbacks

  • There are currently no refbacks.