Evaluasi Sistem Drainase Menggunakan Program EPA SWMM 5.2 di Rumah Sakit Umum Daerah Dokter Soekardjo Kota Tasikmalaya
Abstract
Sistem drainase merupakan serangkaian prasarana dan sarana yang berfungsi untuk mengurangi atau menghilangkan kelebihan air pada suatu area atau lahan agar dapat dimanfaatkan secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja sistem drainase di RSUD dr. Soekardjo Kota Tasikmalaya dengan menggunakan perangkat lunak EPA SWMM 5.2. Tingginya intensitas curah hujan yang terjadi serta keterbatasan kapasitas saluran drainase eksisting menyebabkan kawasan RSUD dr. Soekardjo, yang berada di wilayah perkotaan, memiliki tingkat kerentanan yang tinggi terhadap genangan dan banjir. Penelitian ini memanfaatkan data curah hujan dari 4 (empat) Pos Curah Hujan (PCH), yaitu PCH Cimulu, Kawalu, Lanud, dan Cikunten, dengan periode data selama sepuluh tahun terakhir. Hasil analisis menggunakan metode poligon Thiessen menunjukkan bahwa PCH Cimulu memiliki pengaruh dominan terhadap wilayah studi. Curah hujan rencana dihitung menggunakan distribusi Log Pearson III untuk berbagai periode ulang, sedangkan intensitas hujan ditentukan berdasarkan distribusi waktu hujan. Data dimensi saluran drainase eksisting diperoleh melalui survei lapangan dan selanjutnya digunakan sebagai input dalam pemodelan hidraulika menggunakan EPA SWMM 5.2. Hasil simulasi menunjukkan beberapa saluran, seperti C4, C7, dan C8, mengalami kondisi meluap (overflow), sementara saluran lainnya mendekati kapasitas maksimum, sehingga evaluasi EPA SWMM 5.2. memberikan gambaran kondisi drainase eksisting serta dasar perumusan solusi teknis yang lebih efisien.
Full Text:
PDFReferences
Aditya, M.F. (2025) “Studi Perencanaan Drainase Air Hujan pada Rumah Sakit X,” 2(8), pp. 3939–3952. Available at: https://doi.org/10.62335/sinergi.v2i8.1746.
Alfirman, Z.R., Limantara, L.M. and Wahyuni, S. (2019) “Rasionalisasi Kerapatan Pos Hujan Menggunakan Metode Kagan-Rodda Di Sub DAS Lesti,” Jurnal Teknik Sipil, 8(2). Available at: https://doi.org/10.35508/jts.8.2.153-164.
Anggreni P, A.A., Bakri, H.R.A.P. and Sar, M. (2024) “Analisis Distribusi Kecepatan Aliran pada Saluran Pasangan Batu dan Saluran Tanah Studi Kasus Saluran Sekunder Billa DI. Lekopancing Kabupaten Maros,” Jurnal Teknik Sipil MACCA, 9(1), pp. 63–73. Available at: https://doi.org/10.33096/k023q245.
Ardyansyah, S., Wibowo, H. and Gunarto, D. (2020) “Kajian Drainase Perkotaan Studi Kasus Saluran Drainase Jalan MT Haryono,” 7(3). Available at: https://doi.org/10.26418/jelast.v7i3.42603.
Arifin, M. (2018) “Evaluasi Kinerja Sistem Drainase Perkotaan Di Wilayah Purwokerto,” Jurnal Teknik Sipil, 13(1). Available at: https://doi.org/10.47200/jts.v13i1.839.
Ba’its, R.A. (2020) “Pengendalian Tata Ruang di Kota Tasikmalaya (Studi Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Tasikmalaya),” Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 1(4), pp. 306–320. Available at: https://doi.org/10.59141/jist.v1i04.41.
Erni, E. and Nugroho, A. (2022) “Pemetaan Hasil Panen Padi di Jawa Tengah menggunakan Metode Poligon Thiessen,” Journal of Information System Research (JOSH), 3, pp. 460–465. Available at: https://doi.org/10.47065/josh.v3i4.1892.
Ginting, S. (2021) “Analisis Curah Hujan Penyebab Banjir Bandang di Ujung Berung, Bandung,” Akselerasi : Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 2(2), pp. 9–17. Available at: https://doi.org/10.37058/aks.v2i2.2760.
Handiman, I. et al. (2020) “Failure Analysis of Irrigated Areas as a Drought Reflection to Strengthen Food Security,” International Journal of Scientific Engineering and Science, 4(12), pp. 39–42. Available at: https://ijses.com/wp-content/uploads/2020/12/122-IJSES-V4N11.pdf.
Hidayat, A. et al. (2021) “Analisis dan Pemetaan Limpasan Permukaan di DAS Citanduy Hulu dengan Metode SCSN,” Rona Teknik Pertanian, 14, pp. 73–86. Available at: https://doi.org/10.17969/rtp.v14i1.17699.
Hidayati, N., Soeryamassoeka, S. and Herawati, H. (2023) “Rainfall Analysis for Creating Intensity-Duration-Frequency (IDF) Curve of Pontianak City,” Jurnal Teknik Sipil, 23(4), pp. 10–18. Available at: https://doi.org/10.26418/jts.v23i4.66810.
Hongyuan, H. (2025) “Progress in Research and Development of Storm Water Management Model: Applications from China and Abroad,” Advances in Research, 26(4), pp. 503–511. Available at: https://doi.org/10.9734/air/2025/v26i41430.
Irawan, P., Hendra, H., et al. (2020) “Analisis Dan Pemetaan Isohyet Curah Hujan Berbagai Periode Ulang Tahun (PUH) Das Citanduy Hulu,” Akselerasi: Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 2(1). Available at: https://doi.org/10.37058/aks.v2i1.2043.
Irawan, P., Sari, N.K., et al. (2020) “Bandingan Hss Snyder-Alexeyev, Nakayasu dan Gamma 1 pada Analisis Banjir Sub DAS Ciliung untuk Perencanaan Bangunan Air,” Jurnal Siliwangi Seri Sains dan Teknologi, 6(1). Available at: https://doi.org/10.37058/jssainstek.v6i1.1794.
Irawan, P., Setiawan, J., et al. (2024) “Analisis Pola Distribusi Curah Hujan Lebat Dominan Di Daerah Aliran Sungai (DAS) Citanduy Hulu,” Jurnal Sumber Daya Air, 20(2), pp. 75–86. Available at: https://doi.org/10.32679/jsda.v20i2.894.
Irawan, P., Hidayanto, H., et al. (2024) “Penyediaan Air Bersih Untuk Musim Kemarau di Desa Gunungsari Kecamatan Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya,” Jurnal Abdimas Kartika Wijayakusuma, 5(2), pp. 262–270. Available at: https://doi.org/10.26874/jakw.v5i2.390.
Irawan, P., Juliyanti, W. and Prakoso, W. (2020) “Simulasi Sistem Drainase Jl Siliwangi untuk Penanganan Banjir Menggunakan EPA SWMM 5.1,” in Pertemuan Ilmiah Tahunan HATHI ke-37, pp. 327–337.
Irawan, P., Prakoso, W.G. and Waspodo, R.S. (2020) “River Capacity for Sectoral Water Pollution Loads (Case Study: Cilamajang River) City of Tasikmalaya,” in IOP Conference Series: Earth and Environmental Science. IOP Publishing, p. 012022. Available at: https://doi.org/10.1088/1755-1315/477/1/012022.
Irawan, P. and Setiawan, J. (2025) “Forecasting the long-term impacts of land use and cover changes on runoff coefficient and flood hydrograph: a case study of the Upper Citanduy Basin, Indonesia,” Journal of Degraded and Mining Lands Management, 12(3), pp. 7417–7429. Available at: https://doi.org/10.15243/jdmlm.2025.123.7417.
Lindawati, L., Irawan, P. and Nursani, R. (2021) “Evaluasi Sistem Drainase dalam Upaya Penggulangan Banjir di Jalan AH Nasution Kota Tasikmalaya Menggunakan Program EPA SWMM 5.1,” Jurnal Siliwangi Seri Sains dan Teknologi, 7(2). Available at: https://doi.org/10.37058/jssainstek.v7i2.4027.
Pratama, A., Sumiharni, S. and Febrina, R. (2023) “Evaluasi Sistem Drainase Menggunakan Program EPA SWMM 5.2 (Studi Kasus: Jalan Pramuka Kecamatan Rajabasa Kota Bandar Lampung),” Journal of Sustainable Civil Engineering (JOSCE), 5(1), pp. 63–69. Available at: https://doi.org/10.47080/josce.v5i01.2522.
Prawira, T.A.R., Deandara, A. and Nuryanto, F.M. (2025) “Analisis Distribusi Curah Hujan Di Sub Das Badung Menggunakan Metode Log Pearson III,” Jurnal Teknik SILITEK, 5(1), pp. 112–123. Available at: https://doi.org/10.51135/pd705h37.
Sari, W.N. et al. (2020) “The Implementation of Urban Drainage Maintenance to Reduce Inundation Risk,” JISDeP (The Journal of Indonesia Sustainable Development Planning), 1(3), pp. 241–257. Available at: https://doi.org/10.46456/jisdep.v1i3.77.
Sugiyarto, B. (2017) “Kajian Jaringan Drainase Kampus UNNES Menuju Sistem Drainase Berwawasan Lingkungan,” Jurnal Teknik Sipil & Perencanaan, 19(2), pp. 136–142. Available at: https://doi.org/10.15294/jtsp.v19i2.11281.
Tambaip, B., Tjilen, A. and Ohoiwutun, Y. (2023) “Peran Fasilitas Kesehatan untuk Kesejahteraan Masyarakat,” Jurnal Kebijakan Publik, 14, p. 189. Available at: https://doi.org/10.31258/jkp.v14i2.8245.
Taufiqi, R.I. et al. (2025) “Perbandingan Model Decision Tree untuk Prediksi Intensitas Hujan di Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur,” Jurnal Sains dan Teknologi Lingkungan, 17(1). Available at: https://doi.org/10.20885/jstl.vol17.iss1.art2.
Wicaksono, B., Juwono, P.T. and Sisinggih, D. (2018) “Analisa Kinerja Sistem Drainase terhadap Penanggulangan Banjir dan Genangan Berbasis Konservasi Air di Kecamatan Bojonegoro Kabupaten Bojonegoro,” Jurnal Teknik Pengairan, 9(2), pp. 70–81. Available at: https://doi.org/10.21776/ub.pengairan.2018.009.02.1.
Widodo, A. and Irawan, P. (2019) “Eksplorasi Air Tanah di Kampus Universitas Siliwangi dalam Rangka Pengelolaan Sumber Daya Air Berkelanjutan,” Jurnal Siliwangi, 5(2), pp. 56–63. Available at: https://doi.org/10.37058/jssainstek.v5i2.1274.
DOI: https://doi.org/10.37058/aks.v7i1.15447
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal ini terindeks oleh:

