PREDIKSI HARGA MINYAK MENTAH MENGGUNAKAN PROPHET

Agus Setiyono, Arif Nurrahman

Abstract


Harga minyak mentah dunia sudah mencapai titik kestabilan, setelah dua tahun dunia di landa pademi Covid-19 yang menyebabkan harga minyak mentah dunia jatuh. Dengan kejadian ini, maka dilakukanlah berbagai penelitian tentang prediksi harga minyak mentah dunia di masa mendatang. Maka dari itu diperlukan suatu alat prediksi harga minyak mentah dunia dengan menggunakan teknik data mining. Didalam penelitian prediksi harga minyak mentah dunia ini, kami melakukan prediksi dengan algoritma forecasting dengan metode Prophet. Hasil pengujian yang sudah dilakukan pada penelitian ini, maka dapat diketahui bahwa metode Prophet menghasilkan prediksi harga minyak mentah dunia di angka rata-rata 42,61 USD/bbl atau kira-kira dikisaran harga 23,62 USD/bbl sampai 60,83 USD/bbl di bulan Agustus 2027.

Full Text:

PDF 104-108

References


Fauzannissa, R. A., Yasin, H., & Ispriyanti, D. Peramalan Harga Minyak Mentah Dunia Menggunakan Metode Radial Basis Function Neural Network. Jurnal Gaussian, vol. 5 no. 1, hal. 193-202, 2015.

Hussein, M., & Azhar, Y. Prediksi Harga Minyak Dunia Dengan Metode Deep Learning. Fountain of Informatics Journal, vol. 6 no. 1, hal. 29-34, 2021.

Jange, B. (2021). Prediksi Harga Saham Bank BCA Menggunakan Prophet. Journal of Trends Economics and Accounting Research, vol. 2 no. 1, hal. 1–5, 2021.

Kamal, I. M., Hendro, T., & Ilyas, R. Prediksi Penjualan Buku Menggunakan Data Mining Di Pt. Niaga Swadaya. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2017, hal. 49–54, 2017.

Keerthan, J. S., Nagasai, Y., & Shaik, S. (2019) . Machine Learning Algorithms for Oil Price Prediction. International Journal of Innovative Technology and Exploring Engineering (IJITEE), vol. 8 issue. 8, hal. 958-963, 2019.

Veri, J., Surmayanti, & Guslendra. (2022 ). Prediksi Harga Minyak Mentah Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan. Jurnal Manajemen, Teknik Informatika, dan Rekayasa Komputer (Matrik), vol. 21 no. 3, hal. 503-512, 2022.




DOI: https://doi.org/10.37058/jeee.v4i2.6422

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Journal of Energy and Electrical Engineering (JEEE)
Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: jeee@unsil.ac.id
e-ISSN: 2720-989X


INDEXED BY: