PENGARUH KONSENTRASI M-BIO TERHADAP KECEPATAN PENGOMPOSAN SAMPAH ORGANIK PASAR

Endang Surahman, Mufti Ali, Rita Fitriani

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konsentrasi M-Bio terhadap kecepatan pengomposan sampah sayur pasar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, penelitian dilakukan di Laboratorium Botani Jurusan Pendidikan Biologi FKIP Unsil selama empat bulan dari mulai persiapan sampai diperoleh kompos. Bahan yang digunakan dalam penelitian adalah sampah sayur pasar, dengan instrument berupa pedoman observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh konsentrasi M-Bio terhadap kecepatan pengomposan sampah sayur pasar, konsentrasi yang paling cepat pengomposannya adalah konsentrasi 0,1 M atau 10 ml M-Bio per 100 ml air gula.

Kata kunci: konsentrasi, kecepatan, kompos, M-Bio, sampah


Keywords


konsentrasi; kecepatan kompos; M-Bio; sampah

Full Text:

PDF 82-93


DOI: https://doi.org/10.34289/277878

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Bioedusiana is Indexed by

Indeks Dimensions Indeks Copernicus Indeks Google Scholar Sinta Crossref Garuda  WorldCat BASE Indonesia OneSearch PKP INDEXING