PENGARUH INTEREST BASED INCOME DAN FEE BASED INCOME TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA BANK MANDIRI (PERSERO) TBK.
Abstract
This study aims to know and analyze the influence of interest based income and fee based income on return on assets in Bank Mandiri (Persero) Tbk from 2000 to 2018 simultaneously and partially. Research methodology used was the verifikatif method and descriptive method. Types of data was secondary data in the form of financial report. Instrument analysis using the regression equation was linear multiple, the coefficients corellation, the coefficients determination and the significance test.  The results of the analysis partially interest based income influential but not significant on return on assets while fee based income partially had a significant effect on return on assets. While simultaneously interest based income and fee based income had a significant effect on return on assets in Bank Mandiri (Persero) Tbk. Then the hypothesis was proven and verified.
Â
Keywords:Â Interest Based Income; Fee Based Income; Return On Assets.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh interest based incomedan fee based income terhadap return on assetspada Bank Mandiri (Persero) Tbk periode 2000 sampai 2018 baik secara simultan maupun parsial. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dan verifikatif. Jenis data diperoleh melalui data sekunder berupa data laporan keuangan. Alat analisis menggunakan persamaan regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi dan uji signifikansi. Hasil analisis menunjukan secara parsial interest based incomeberpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap return on assetssedangkan fee based incomesecara parsial berpengaruh signifikan terhadap return on assets. Sedangkan secara simultandan fee based income berpengaruhsignifikan terhadap return on assetspada Bank Mandiri (Persero) Tbk. Dengan demikian hipotesis yang diajukan terbukti dan terverifikasi.
Â
Kata Kunci:Â Interest Based Income; Fee Based Income; Return On Asset.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anggadini, S. D. (2010). Analisis Fee Based Income Dampaknya Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus Pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk). Jurnal Bisnis, Manajemen Dan Ekonomi., 2251.
Dendawijaya, L. (2000). Manajemen Perbankan. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Indonesia, B. (1992). Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1992. Bank Indonesia.
Kasmir. (2007). Bank dan Lembaga Keuangan Lain (6th ed.). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Mandiri, B. (2000-2018). ANNUAL REPORTS. Retrieved June 20, 2019, from Website Bank Mandiri website: https://www.bankmandiri.co.id/web/ir/annual-reports
Meythi. (2005). Rasio Keuangan Yang Paling Baik Untuk Memprediksi Pertumbuhan Laba: Suatu Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, XI.
Priyatmoko, W. D. (2014). Pengaruh Pendapatan Bunga Kredit Dan Pendapatan Non Bunga (Fee Based Income) Terhadap Kinerja Keuangan (Return On Asset) (Studi Kasus Pada Bank Umum Milik Negara Periode 2007-2011). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 2.
Setiadi, P. B. (2010). Analisis Hubungan Spread Of Interest Rate, Fee Based Income, Dan Loan To Deposit Ratio Dengan Roa Pada Perbankan Di Jawa Timur. Jurnal Mitra Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 1.
Silvanita, K. (2009). Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta: Penerbit Erlangga.
DOI: https://doi.org/10.37058/jem.v5i1.852
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Jurnal Ekonomi Manajemen
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Ekonomi Manajemen by Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Siliwangi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.unsil.ac.id/index.php/jem.