Pengaruh Gaya Hidup, Konformitas Teman Sebaya dan Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Perilaku Konsumtif Pada Generasi Z di Kota Madiun
Abstract
ABSTRACT
People's consumption behavior initially had a rational principle. However, nowadays with changes in behavior patterns due to the entry of the era of globalization, it has an influence on all aspects of life, including consumption behavior patterns. Adolescents are one of the groups who are affected by this and adolescence is an age that is very vulnerable to being affected by social changes that occur around them, including in terms of consumption behavior. The purpose of this study was to analyze the influence of lifestyle, socioeconomic status of parents on the consumptive behavior of generation Z in Madiun city. This research method is associative research with a quantitative approach. This study used a sample of 100 adolescents in the city of Madiun in the age range of 15-25 years. The data collection technique in this study was using a questionnaire, while the initial observation used an interview technique to determine the consumption behavior of adolescents. The results of this study indicate that partially and simultaneously there is a positive and significant influence between lifestyle, peer conformity and the socioeconomic status of parents on the consumptive behavior of Generation Z in Madiun City.
Â
ABSTRAK
Perilaku konsumsi masyarakat pada awalnya memiliki prinsip rasional. Namun, sekarang ini dengan adanya perubahan pola perilaku akibat masuknya era globalisasi membawa pengaruh terhadap segala aspek kehidupan tidak terkecuali pola perilaku knsumsi. Usia remaja salah satu kalangan yang ikut terdampak atas hal tersebut dan usia remaja merupakan usia yang sangat rentan terpengaruh oleh perubahan-perubahan sosial yang terjadi disekitarnya termasuk dalam hal perilaku konsumsinya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh gaya hidup, status sosial ekonomi orang tua terhadap perilaku konsumtif generasi Z di kota Madiun. Metode penelitian ini adalah penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 100 rejama di kota Madiun pada rentang usia 15-25 tahun. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan kuesioner sedangkan observasi awal menggunakan teknik wawancara untuk mengetahui perilaku konsumsi remaja. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial dan simultan terdapat pengaruh positif dan signifikan antara gaya hidup, konformitas teman sebaya dan status sosial ekonomi orang tua terhadap perilaku konsumtif generasi Z di kota Madiun.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aningsih, Aviani Vitri, and Ady Soejoto. 2018. “Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Hasil Belajar Mahasiswa Terhadap Tingkat Literasi Ekonomi Mahasiswa.†JPEKA (Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan) 2(1):11–18.
Astuti, Endang Dwi. 2013. “Perilaku Konsumtif Dalam Membeli Barang Pada Ibu Rumah Tangga Di Kota Samarinda.†Psikoborneo 1(2):79–83.
Ayu, Dara, Nova Dezianti, and Fina Hidayati. 2021. “Pengaruh Konformitas Terhadap Perilaku Konsumtif Generasi Milenial.†Psikologi Sains Dan Profesi 5(2):151–58.
Dwiastuti, Rini, Agustina Shinta, and Riyanti Isaskar. 2012. Ilmu Perilaku Konsumen. Malang: UB Press.
Firmansyah, Muhammad Anang. 2018. Perilaku Konsumen. Surabaya: Deepublish.
Fitriyani, Nur, Presetyo Budi Widodo, and Nailul Fauziah. 2013. “Hubungan Antara Konformitas Dengan Perilaku Konsumtif Pada Mahasiswa Di Genuk Indah Semarang.†Psikologi Undip 12(1):55–68.
Hardianti, Siti. 2019. “Pengaruh Status Sosial Dan Literasi Ekonomi Terhadap Keputusan Konsumsi Mahasiswa Pendidikan.†Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa 8(6):1–8.
Hasanah, Winda, Nurdin, and Rahmawati. 2019. “Pengaruh Literasi Ekonomi, Gaya Hidup, Konformitas Dan Modernitas Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Universitas Lampung.†E3J: Economic, Education and Entrepreneurship Journal Vol. 2(1):41–47.
Irwansyah, Rudy, Khanti Listya, Amanda Setiorini, Ita Musfiro Hanika, and Dst. 2021. Perilaku Konsumen. 1st ed. Bandung: Widina Bhakti Persada.
Jumantini, Entin. 2018. “Pengaruh Modernitas Individu Dan Lingkungan Sosial Terhadap Gaya Hidup Pada Siswa SMK Bisnis Dan Manajemen Terakreditasi A Di Kota Bandung.†Equilibrium 15(1):57–63.
Kamaluddinn, and Muhajirin. 2018. “Pengaruh Gaya Hidup Terhadap Minat Beli Konsumen Dalam Berbelanja Online (Studi Kasus Pada Mahasiswa STIE BIMA).†Akrab Juara 3(3).
Kanserina, Dias. 2015. “Pengaruh Literasi Ekonomi Dan Gaya Hidup Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Jurusan Pendidikan Ekonomi Undiksha 2015.†Pendidikan Ekonomi Undiksha 5(1).
Nurachma, Yasin’ta Aulia, and Sandy Arief. 2017. “Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Kelompok Teman Sebaya Dan Financial Literacy Terhadap Perilaku Konsumtif Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Kesatrian 1 Semarang TA. 2015/2016.†EEAJ (Economic Education Analysis Journal) 6(2):489–500.
Pulungan, Delyana Rahmawaty, and Hastina Febriaty. 2018. “Pengaruh Gaya Hidup Dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa.†Jurnal Riset Sains Manajemen 2(3):1–8. doi: 10.5281/zenodo.1410873.
Rahmayanthi, Ranni, Ilfiandra, and Syamsu Yusuf. 2020. “Profil Konformitas Teman Sebaya Berdasarkan Faktor Demografi.†IJEC (Indonesian Journal of Educational Counseling) 4(1):65–74. doi: 10.30653/001.202041.124.
Romadloniyah, Ayun, and Khasan Setiaji. 2020. “Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Konformitas Dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Dalam Perspektif Gender.†EEAJ (Economic Education Analysis Journal) 9(1):50–64. doi: 10.15294/eeaj.v9i1.37224.
Shinta, Agustina. 2011. Manajemen Pemasaran. Malang: Universitas Brawijaya Press.
Simarmata, Hengki Mangiring Parulian, Erika Revida, Iskandar Kato, Hijrayanti Sari, Sudung Simatupang, Andriasan Sudarso, Muhamad Faisal, Diena Dwidienawati Tjiptadi, Sisca, Martono Anggusti, and urilla Endah Muliatie. 2021. Manajemen Perilaku Konsumen Dan Loyalitas. edited by A. Karim and J. Simarmata. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Suharyono. 2018. “Perilaku Konsumen Dalam Perspektif Ekonomi Islam.†Al-Intaj 4(2):308–27.
Sumarga, Hendi Eka, and Sofyanti Ayu Lestari. 2019. “Pengaruh Gaya Hidup Dan Kelas Sosial Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen.†Dynamic Management 3(2):76–89.
Suyanto, Bagong. 2017. Sosiologi Ekonomi: Kapitalisme Dan Konsumsi Di Era Masyarakat Post-Modernisme. Jakarta: Kencana.
Vatmawati, Septi. 2019. “Hubungan Konformitas Siswa Dengan Pengambilan Keputusan Karir.†EMPATI (Jurnal Bimbingan Dan Konseling) 6(1):55–70.
Wardani, Laila Meiliyandrie Indah, and Ritia Anggadita. 2021. Konsep Diri Dan Konformitas Pada Perilaku Konsumtif Remaja. Pekalongan: PT. Nasya Expanding Management.
Yunalia, Endang Mei, and Arif Nurma Etika. 2020. Remaja Dan Konformitas Teman Sebaya. Malang: Ahlimedia Press.
DOI: https://doi.org/10.37058/jes.v7i2.5482
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Journal index by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.Â