Profil Kondisi Fisik Ekstrakurikuler Bola Basket SMA Negeri 5 Kota Tasikmalaya

Sudiansah Sudiansah, Ucu Muhammad Afif, Abdul Narlan, Deni Setiawan, Sani Gunawan

Abstrak


Kondisi fisik sangat penting bagi atlet, dengan adanya kondisi fisik yang baik maka atlet akan mudah menguasai teknik-teknik dalam bermain basket dengan adanya kondisi fisik yang baik maka hal tersebut dapat mendukung atlet dalam pertandingan dan juga atlet akan bertanding dengan maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil kondisi fisik ekstrakurikuler bola basket SMA Negeri 5 Kota Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan metode deskriptif pendekatan kuantitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah cara tes komponen kondisi fisik yang di buat oleh Narlan dan Januar tahun 2020. Populasi dalam penelitian ini yaitu peserta didik putra ekstrakurikuler bola basket SMA Negeri 5 Kota Tasikmalaya yang berjumlah 15 atlet di ambil sampel semua populasi. Hasil penelitian yang telah dikonversikan dengan nilai 74 dibagi ke dalam 9 tes menjadi 8,22. Berdasarkan rata-rata yaitu sebesar 8,22. Kesimpulan profil Kondisi fisik Ekstrakurikuler Bola Basket SMA Negeri 5 Kota Tasikmalaya berada pada kategori “Baik”.

Kata Kunci


Profil, Kondisi Fisik, Ekstrakurikuler, Bola Basket

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Agustina, R. S. (2020). Buku Jago Sepak Bola. Tanggerang: Ilmu Cemerlang Group.

Asmana, A. T., Laili, N. H., & Ardiyansah, A. A. (2018). Kemampuan Matematika. 4, 1–12.

Bafirman, B., & Wahyuri, A. S. (2019). Pembentukan kondisi fisik.

Dawud, V. W. G., & Hariyanto, E. (2020). Survei Kondisi Fisik Pemain Sepakbola U 17. Sport Science and Health, 2(4), 224–231.

Depdiknas. (2003). UU RI Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta.

Dias, I., & Riwmayadi, A. (2016). PROFIL KONDISI FISIK ATLET BOLA BASKET PUTRI TINGKAT SMA SE-JAWA BARAT. Jurnal Kepelatihan Olahraga, 8(1), 74–88.

Dumat, G. N., Engka, J. N. A., & Sapulete, I. M. (2016). Pengaruh latihan fisik akut terhadap fev1 (forced expiratory volume in one second) pada pemain basket mahasiswa Fakultas Kedokteran Unsrat. eBiomedik, 4(2).

Febrianti, N. (2019). Analisis Komponen Fisik Terhadap Kemampuan Teknik Dasar Permainan Bola Basket Siswa SMA Katolik Cendrawasih Makassar. Universitas Negeri Makassar.

Fenanlampir, A., & Faruq, M. M. (2015). Tes & Pengukuran dalam Olahraga (1 ed.; M. Bendaru, Ed.). Yogyakarta: CV. Andi Offset.

FIBA & Official. (2020). Official Basketball Rules 2020. Switzerland: FIBA Central Board Mies.

Hamzah, A. A. (2020). Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan.

Harsono. (2018). Latihan Kondisi Fisik Untuk Atlet dan Kesehatan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Hilman, M. (2016). Profil Kondisi Fisik Pemain Sepakbola Perkumpulan Sepakbola Universitas Negeri Yogyakarta. Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, 5(5).

Kristanto, H. Y. W. (2019). Profil Pemecahan Masalah Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel Siswa SMA ditinjau dari Perbedaan Jenis Kelamin. Apotema: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 5(2), 115–122.

Mulya, G. (2018). Peran Pendidikan Jasmani Dalam Penguatan Pendidikan Karakter Siswa. Jurnal Sains Keolahragaan Dan Kesehatan, 3(1).

Narlan, A., & Juniar, D. T. (2020). Pengukuran dan Evaluasi Olahraga. Sleman: Deepublish.

Norani, M., Amirullah, A. H., & Darwis, M. (2015). Efektivitas Kinerja Pegawai pada Kantor Kementerian Agama Kota Makassar. Jurnal Office, 1(1), 1–7.

Permendikbud No. 62. (2014). Kegiatan Ekstrakurikuler Pada Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah. In Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik. PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK.

Pujianto, A. (2015). Profil kondisi fisik dan keterampilan teknik dasar atlet tenis meja usia dini di kota semarang. Journal of physical education health and sport, 2(1), 38–42.

Ridwan, M., & Irawan, R. (2020). Battery Test of Physical Conditioning. Jurnal Validitas Dan Reliabilitas Tes Kondisi Fisik Atlet Sekolah Sepakbola (SSB) Kota Padang, 1, 224–231.

Ridwan, M., & Sumanto, A. (2017). Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai, Kecepatan dan Kelentukan dengan Kemampuan Lompat Jauh. Jurnal Performa Olahraga, 2(01), 69–81.

Sinanga, F. (2022). Kajian Yuridis Terkait Penegakan Hukum Terhadap Penyalahgunaan Narkotika Bagi Anak Dibawah Umur. Universitas Kristen Indonesia.

Sugito, S., & Allsabah, M. A. H. (2018). Profil Kondisi Fisik Pemain Basket Putri Kota Kediri. Prosiding Seminar Nasional IPTEK Olahraga (SENALOG), 1(1), 21–25.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sundari, A. (2021). Manajemen Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Meningkatkan Prestasi Non Akademik Siswa. Munaddhomah: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(1), 1–8.

Sutrisno, O. (2015). Administrasi Pendidikan, Dasar Retorika untuk Praktek Profesional. Bandung: Angkasa.

Umi, F., Marsidin, S., & Sabandi, A. (2020). Analisis Kebijakan dan Pengelolaan terkait Peserta Didik di Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(2), 128–133.

Wibisana, F., Rinaldy, A., & Nusufi, M. (2019). Evaluasi Kondisi Fisik Dominan Atlet Karate- Do Doo Lanal Inkai KOta Sabang. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Wiwoho, H. A., & Junaidi, S. (2014). Profil Kondisi Fisik Siswa Ekstrakurikuler Bola Basket Putra Sma N 02 Ungaran Tahun 2012. Journal of Sport Science and Fitness, 3(1).

Yudi, A. A. (2020). Pengaruh Latihan Six-week Priodezation Model terhadap Daya Tahan Aerobik Pemain Sepak Bola SMAN 4 Sumbar. Jurnal Performa Olahraga, 5(1), 59–64.

Zakiyah, Q. Y., & Munawaroh, I. S. (2018). Manajemen Ekstrakurikuler Madrasah. Jurnal Isema: Islamic Educational Management, 3(1).

Zalfa Qonitah, N. (2022). Upaya Meningkatkan Kesadaran Hukum Pada Mata Pelajaran PPKN Untuk Mencegah Perilaku Bullying Peserta Didik (Penelitian Survei di SMAN 27 Bandung). FKIP UNPAS.

Zellatifanny, C. M., & Mudjiyanto, B. (2018). Tipe penelitian deskripsi dalam ilmu komunikasi. Diakom: Jurnal Media Dan Komunikasi, 1(2), 83–90.




DOI: https://doi.org/10.37058/sport.v8i3.13137

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##


Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training)
Program Studi Pendidikan Jasmani
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: penjas@unsil.ac.id
e-ISSN: 2620-7699 ; p-ISSN: 2541-7126


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


INDEX BY

google scholargoogle scholar garuda base road citefactorcrossrefdimensions