PENGARUH PRESTASI BELAJAR DILIHAT GAYA BELAJAR PADA MAHASISWA PENDIDIKAN JASMANI

arnaz anggoro saputro

Abstrak


Prestasi belajar akademik merupakan tingkatan keberhasilan dalam mempelajari materi yang telah diberikan. IPK merupakan angka yang menggambarkan keberhasilan studi mahasiswa. Gaya belajar adalah strategi tertentu dalam belajar untuk mendapatkan satu pendekatan belajar yang sesuai agar dapat mencapai prestasi belajar. Terdapat mahasiswa yang terhambat untuk menyelesaikan studinya secara tepat waktu salah satunya dapat disebabkan oleh prestasi akademik mahasiswa yang kurang baik pada awal perkuliahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh prestasi belajar dilihat dari gaya belajar pada mahasiswa S1 Pendidikan Jasmani STKIP PGRI Jombang. Penelitian dilakukan pada 60 mahasiswa aktif angkatan 2019-2021. Alat pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah The VARK Questionnaire. Hasil analisis data diperoleh signifikansi sebesar 0,584 menunjukan bahwa tidak terdapat pengaruh prestasi belajar dengan gaya belajar pada mahasiswa S1 Pendidikan Jasmani STKIP PGRI Jombang.


Kata Kunci


Gaya Belajar, Mahasiswa, Prestasi Belajar.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Akbar, M. T., & Yoenanto, N. H. (2017). Pengaruh Persepsi Keterlibatan Orang Tua dan Persepsi Dukungan Teman Sebaya Terhadap Prestasi Belajar Akademik Mahasiswa Bidikmisi UNAIR. Jurnal Psikologi Pendidikan dan Perkembangan, 6, 43–52. http://journal.unair.ac.id/download- fullpapers-jppp7c3d2e780afull.pdf

Awang, H., Samad, N. A., Faiz, N. S. M., Roddin, R., & Kankia, J. D. (2017). Relationship Between The Learning Style Preferences And Academic Achievement. International Research and Innovation Summit. https://doi.org/10.1088/1757-899X/226/1/012193

Cimermanova, I. (2018). The effect of learning styles on academic achievement in different forms of teaching. International Journal of Instruction, 11(3), 2019–2232.

Fauziah. (2015). Hubungan Kecemasan Emosinal Dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Semester II Bimbingan Konseling UIN Ar-Raniry. Jurnal Ilmiah Edukasi, 1(1), 90–98. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22373/je.v1i1.320

Ghufron, & Rini, R. (2014). Gaya Belajar. Pustaka Belajar.

Herawati, I., & Widiastuti, Y. (2016). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Akuntansi. JABE, 1(3), 1–13.Hodsay, Z. (2016). Perbedaan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) Mahasiswa Antara Gaya Belajar Visual, Auditorial Dan Kinestetik Pada Program Studi Pendidikan Akuntasi Fkip Universitas PGRI Palembang. Universitas PGRI Palembang.

Ikechukwu, O. (2017). Learning Style As Predictors Of Students’ Academic Achievement In Rivers State. Novelty Journals, 4(6), 60–67. https://www.noveltyjournals.com/upload/paper/Learning Styles as Predictors of Students-1205.pdf

Mustafid, M. F., Wedi, A., & Adi, E. P. (2020). Perbedaan Indeks Prestasi Komulatif (IPK) Berdasarkan Gaya Belajar Pada Mahasiswa Jurusan Teknologi Pendidikan Universitas Negeri Malang Angkatan 2017. Universitas Negeri Malang.

Oktarindri, M. (2012). Perbedaan prestasi belajar berdasarkan gaya belajar mahasiswa kedokteran angkatan 2013 fakultas kedokteran Universitas Muhammadiyah Palembang. Universitas Muhammadiyah Palembang.

Rika, L. (2014). The relationship learning style and student’s achievement of Lampung University Faculty Of Medicine. Jurnal Juke, 4(7), 6–11.

Suryabrata, S. (2006). Psikologi Pendidikan. PT Raja Grafindo Persada.

Tim Unit Penelitian dan Publikasi Psikologi. (2014). Buku Pedoman Pendidikan Sarjana Psikologi. Fakultas Psikologi Universitas Airlangga.

Wandini, R. R., & Sinaga, M. R. (2019). Permainan ular tangga dan kartu pintar pada materi bangun datar. AXIOM, VIII(1), 41–49.

Westwood, P. (2004). Learning and learning difficulties: A Handbook for teachers. Australian Council For Education Research. University Of Hongkong.

Yoenanto, N. H. (2006). Pengaruh Gaya Belajar (Visual, Auditorial Dan Kinestetik) Terhadap Tingkat Prestasi Belajar Matematika Siswa Sekolah Menengah Umum. Universitas Airlangga.

Yulianti, S., Kartini, F., & Sobri, H. (2015). Perbedaan Prestasi Belajar Berdasarkan Gaya Belajar Pada Mahasiswa Semester IV Diploma III Kebidanan Stikes ‘Aisyiyah Yogyakarta. http://digilib.unisayogya.ac.id/1582/1/naskah publikasi.pdf




DOI: https://doi.org/10.37058/sport.v6i1.4931

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##


Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training)
Program Studi Pendidikan Jasmani
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: penjas@unsil.ac.id
e-ISSN: 2620-7699 ; p-ISSN: 2541-7126


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


INDEX BY

google scholargoogle scholar garuda base road citefactorcrossrefdimensions