Deskripsi Kebutuhan LKS Berbasis Inkuiri Terbimbing Pada Pokok Bahasan Gelombang Bunyi Kelas XI MA
Abstract
Deskripsi kebutuhan ini bertujuan untuk 1) mengetahui bahan ajar dan sumber belajar yang guru gunakan selama proses pembelajaran; 2) memperoleh kesulitan yang dihadapi siswa dalam belajar fisika; 3) menyarankan bahan ajar yang perlu dikembangkan pada materi gelombang bunyi kelas XI MA. Metode yang digunakan adalah gabungan metode deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Guru mata pelajaran fisika dan 26 siswa kelas XI-MIPA menjadi subjek pada penelitian ini. Instrumen pengumpulan data yang digunakan berupa lembar wawancara untuk guru dan penyebaran angket untuk siswa melalui google form. Hasil penelitian ini adalah 1) beragam bahan ajar yang digunakan guru dalam mengajar seperti berupa buku paket dengan presentase sebesar 42,3% , modul 30,8%, LKS 19,2% dan PPT 7,7%. 2) 85,5% menunjukan kesulitan siswa dalam belajar fisika dikarenakan banyaknya rumus persamaan. 3) 100%   siswa menyatakan butuh dilakukan pengembangan LKS berbasis Inkuiri Terbimbing sebagai bahan ajar pada proses belajar mengajar. Maka dari itu, perlu adanya pengembangan bahan ajar Lembar Kerja Siswa Berbasis Inkuiri Terbimbing pada pokok bahasan Gelombang Bunyi yang dapat menyokong proses belajar mengajar guru dan siswa.
Â
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Apriyana, N., Herlina, K., & Abdurrahman, A. 2019. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbais Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis. JPF (Jurnal Pendidikn Fisika) Unuiversitas Islam Negeri Makassar. 7(2). 92-96.
Ariani, Desi. 2020. Pengembangan Lembar Kerja siswa (LKPD) Berbasis Discovery Learning pada Materi Kalor di SMP. Skripsi tidak diterbitkan. Aceh: UIN Ar-Raniry.
Asmirani, U., Putra U., & Asrizal. 2013. Pengaruh LKS Berbasis Sains teknologi Masyarakat Terhadap Kompetensi Siswa Dalam Pembelajaran IPA Fisika Di Kelas VII SMPN 1 Kubung Kabupaten Solok. Phillar of Physicseducation, 85-90.
Aulia, M., Normilawati, N., Yuliani, H., & Azizah, N. 2021. Deskripsi Kebutuhan Media Pembelajaran Komik Berbasis Kontekstual Pada Materi Torsi di SMA. COMPTON: Jurnal IlmiahPendidikan Fisika. 8(2), 72-81.
Damayanti, Dyah Shinta dkk. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Dengan Pendekatan Inkuiri Terbimbing untuk Mnegoptimalkan Kemampuan Berfikir Kritis Peserta Didik Pada Materi Listrik Dinamis SMA Negeri 3 Purworejo Kelas X . Purworejo: Universitas Muhammadiyah Purworejo.
Fadli, A., Suharno., & Musadad, A. A. 2017. Deskripsi Analisis Kebutuhan MediaPembelajaran Berbasis Role Play Gme Education Untuk Pembelajaran Matematika. Seminar Nasional teknologi Pendidikan. 52-57.
Asanah, S.R., Yuliani, H., Syar, N.I., Nengsih, E.W., & Annovasho, J. 2021. Analisis Kebutuhan Pengembangan E-Module Berbasis POE (Predict, Observe, Explain). Jurnal Pendidikan MIPA, 11(2), 1-4.
Haryonik, Y., & Bhakti Y.B. 2018. Pengembangan Bahan Ajar Lembar Kerja Siswa Dengan Pendekatan Matematika Realistik. MaPan : Jurnal Matematika dan Pembelajaran, 6(1), 40-55.
Kinasih, Arum .M. 2017. Problematika Guru dalam Penyusunan Bahan ajar di SD Muhammadiyah 14 Surakarta. Skripsi tidak diterbitkan. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Maulida, Syindi Isna, dkk. 2019. Pengembangan Modul Fisika Gelombang bunyi Berbasis React untuk Kelas XI IPA. Jurnal Pembelajaran Fisika. 174-180.
Prastowo, Andi. 2014. Panduan kreatif membuat bahan ajar inovatif, menciptakan metode pembelajaran yang menarik dan menyenangkan. Jogyakarta: DIVA Press.
Putri, R. H., Lesmono, A. D., & Aristya, P. D. 2017. Pengaruh Model Discovery Learning Terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Fisika Siswa MAN Bondowoso. Jurnal Pembelajaran Fisika, (6)2, 173-180.
Septiani, E., & Setyowati, L. 2020. Penggunaan Media Pembelajaran secara daring Terhadap Pemahaman Belajar Mahasiswa. Prosiding Seminar Nasional pascasarjana Universitas Negeri Jakarta (pp.121-128) Jakarta: Universitas Negeri Jakarta.
Suci, D.L., Ahzan. S., & Pangga, D. 2018. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Fisika berbasis gambar materi getaran dan gelombang. Jurnal Penelitian dan Pengkajian Ilmu Pendidikan: e-Saintika. 1(2). 94-99.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV: Alfabeta.
Vitrianingsih, D., Hadma Yuliani, H., Syar, N. I., & Nasir, M. 2021. Analisis Kebutuhan Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Problem Based Learning Pada Materi Elastisitas Dan Hukum Hooke Kelas XI di SMA Negeri 1 Oalangka Raya Karst: Jurnal Pendidikan Fisika dan Terapannya, 4(1), 1-7.
Widiadnyana, I., Sadia, I., & Suastra, I. 2014. Pengaruh Moel Discovery Leaning Terhadap Pemahaman Konsep IPA dan Sikap Ilmiah Siswa SMP. Jurnal Pendidikan dan pembelajaran IPA Indomesia. 4(2).
Y. Astuti dan B. Setiawan. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Peserta didik (LKS) berbasis pendekatan inkuiri terbimbing dalam pembelajaran kooperatif pada materi kalor. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia JPII. 2 (1): 88-92.
DOI: https://doi.org/10.37058/diffraction.v4i1.5689
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Heldawati Heldawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal ini terindeks oleh:
Pendidikan Fisika FKIP Univesitas Siliwangi
Gedung FKIP lantai 1, Jl. Siliwangi No. 24, Kota Tasikmalaya - 46115
email: diffraction.fisika@unsil.ac.id
DIFFRACTION: Journal for Physics Education and Applied Physics
terlisensi creative commons attribution-share alike 4.0 international