PROSES BERPIKIR KREATIF DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIS DITINJAU DARI DOMINASI OTAK SEIMBANG SISWA

Bayu Sukmaangara, Ebih AR Arhasy, Sri Tirto Madawistama

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan gambaran proses berpikir kreatif matematis siswa dalam memecahkan masalah matematika berdasarkan tahapan Wallas yang ditinjau dari dominasi otak seimbang. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif – eksploratif. Teknik pengumpulan data menggunakan tes berpikir kreatif matematis, tes dominasi otak, dan wawancara tidak terstruktur. Instrumen utama penelitian ini adalah peneliti sendiri dengan bantuan instrumen lainnya berupa soal tes berpikir kreatif matematis dan tes dominasi otak. Analisis data dilakukan dengan langkah-langkah: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: siswa berdominasi otak seimbang dapat memecahkan masalah matematis melalui tahapan Wallas. Tahap persiapan siswa membaca soal kemudian bertanya kepada siswa lainnya. Tahap persiapan mampu dilalui dengan berpikir konvergen dan respon berupa respon verbal. Tahap inkubasi siswa merenung untuk mencari ide atau gagasan dan tahap iluminasi siswa menuliskan konsep yang akan digunakan. Tahap inkubasi dan tahap iluminasi mampu dilalui dengan berpikir divergen. Tahap verifikasi siswa menyelesaikan soal dengan dua cara yaitu menggunakan volume kubus dan volume balok. Tahap verifikasi mampu dilalui dengan berpikir konvergen dan respon verbal yang merupakan ciri belahan otak kiri, serta berpikir divergen, berpikir sintesis, dan berpikir holistik yang merupakan belahan otak kanan. Siswa mampu menyelesaikan masalah dengan merespon secara verbal ketika mendapatkan kendala, sedangkan proses pengerjaan dihitung dengan berpikir sintesis dan berpikir holistik. siswa juga melakukan proses berpikir konvergen dan berpikir divergen dalam memecahkan masalah. Siswa melakukan proses berpikir konvergen dan berpikir divergen secara bergantian sehingga jumlah berpikir konvergen dan berpikir divergen dilakukan dengan jumlah yang sama.

Full Text:

PDF

References


Samatha M 2013 The Importance of Creative Thinking and the Art in Education Honors Project 37 1 – 23

Tarhan S, Bacalni H, Dombayci M A & Demir M 2011 Quadruple thinking: hopeful thinking Procedia: Social and Behavioral Sciences 12 568 – 576

Amalia A, Sugianto & Suratman D 2018 Proses Berpikir Kreatif Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Bangun Ruang Berdasarkan Tahapan Wallas Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran 7(7) 1 – 10

Nakin J B N 2003 Creativity and Divergent Thinking in Geomatry Education (Disertasi: Universitas Afrika Selatan Mthatha Afrika Selatan)

Croplay A 2006 In Praise of Convergent Thinking Creativity Research Journal 18(3) 391 – 404 doi: 10.1207/s15326934crj1803_13

Ambrose G & Harris P 2010 Design Thinking (Singapura: penerbit AVA Book)

Keiding V 2019 Teaching Innovation to Engineer Students: a Proposal for an Operational Process Model. Proceedings of the 47th SEFI Annual Conference European for Engineering Education (SEFI)

Mumford M D, Medeiros K E & Partlow P J 2012 Creative Thinking: Processes, Strategies, and Knowledge The Journal of Creative Behavior 46(1) 30 – 47 doi: 10.1002/jocb.003

Putri Y D L, Sutriyono, Pratama F W 2019 Analisis Proses Berpikir Kreatif Siswa ditinjau dari Gaya Kognitif Berdasarkan Teori Wallas Jurnal Karya Pendidikan Matematika 6(1) 71 – 84

Cresswel J L, Gifford C & Huffman D 1988 Implications of Right/Left Brain Research for Mathematics Educators School Science and Mathematics 88(2) 118-131

Doidge N 2007 The Brain That Changes It Self: Stories of Personal Triumph from the Frontiers of Brain Science (Melbourne Australia: Scribe Publication)

Olivia F 2013 Otak Kiri dan Otak Kanan Anak Sama Penting (Jakarta Indondesia: PT Elex Media Komputindo)

Singh P 2015 Interaction Effect of Brain Hemispheric Dominance and Self-Concept on Academic Achievement in Mathematics Research Inventy: International Journal of Engineering and Science 5(9) 27 – 32

Haryanto 2006 Pengembangan Cara Berpikir Divergen-Konvergen sebagai Isu Kritis dalam Proses Pembelajaran Majalah Ilmiah Pembelajaran 1(2) 1 – 12

Buzan T 2005 The Ultimate Book of Mind Maps (Jakarta Indonesia: PT Gramedia Pustaka Utama)

Tendero J B 2000 Hemispheric Dominance and Language Proficiency Levels in the Four Macro Skills of the Western Mindanao State University College Students (Disertasi: Western Mindanao State University Filipina)

Miles M B & Huberman A M 1994 Qualitative Data Analysis: an Expanded Sourcebook (Second Edition) (California Amerika: SAGE Publications)

Lubart T 2016 Creativity and Convergent Thinking: Reflections, Connections and Practical Considerations СериÑ: ПÑÐ¸Ñ…Ð¾Ð»Ð¾Ð³Ð¸Ñ Ð¸ педагогика 4 7 – 15

Webb M E, Little D R, Cropper S J & Roze K 2017 The Contributions of Convergent Thinking, Divergent Thinking, and Schizotypy to Solving Insight and Non-insight Problems Routledge Taylor &Francis Group 1 – 24

Sutiyatno S 2018 The Effect of Teacher’s Verbal Communication and Non-verbal Communication on Student’s English Achievement Journal of Language Teaching and Research 9(2) 430 – 437

Hildebrand D, Harding R D & Hadi R 2018 Culturally Contingent Cravings: How Holistic Thingking Influences Consumer Responses to Food Appeals Journal of Consumer Psychology (JCP) 29(1) 39 – 50

Alnjar H R 2017 Analysis and Synthesis of Critical Design Thinking for Data Visualisation Designers and Learners (Disertasi: Frifysgol Bangor University Bangor Wales)




DOI: https://doi.org/10.37058/jarme.v2i2.1739

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Journal of Authentic Research on Mathematics Education (JARME)
Program Studi Magister Pendidikan Matematika, Pascasarjana Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi no. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: jarme@unsil.ac.id
e-ISSN: 2655-7762
Licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
StatCounter:
WebAnalytics Made Easy - StatCounter
Detail

Indexed by :

Moraref One Search BASE - Bielefeld Academich Search Engine DRJI Indexed Journal