PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERSUMBER AL-QUR’AN BERBENTUK MODUL PADA MATERI FUNGSI KELAS X

Novianti Novianti, Agung Hartoyo, Asep Nursangaji

Abstract


Pendidikan Nasional berupaya untuk membentuk warga negara berbudaya dan berkarakter yang baik. Di dalam kurikulum pembelajaran budaya dan karakter tersebut dapat dituangkan dalam Kompetensi Inti (KI) 1 dan 2 yaitu keagamaan dan nilai sosial, yang bisa didapatkan sekaligus melalui pembelajaran bersumber Al-Qur’an. Penelitian ini mengembangkan bahan ajar matematika berbentuk modul bersumber Al-Qur’an pada materi Fungsi. Penelitian ini menggunakan model ADDIE, diambil 3 tahap saja yaitu Analisis, Desain dan Pengembangan. Kualitas bahan ajar dinilai dari tiga aspek yaitu, validitas, kepraktisan dan efektifitas. Instrument pengumpulan data berupa angket validitas, posttes, dan angket kepraktisan. Angket validitas diisi oleh ahli media dan ahli materi. Kepraktisan dan keefektifan dapat diketahui dengan memberikan angket dan post tes kepada siswa Kelas X MAN 2 Pontianak, post tes diisi oleh siswa dan  angket kepraktisan diisi oleh guru dan siswa. Hasil dari pengumpulan data diperoleh rata-rata skor dari validitas adalah 3 termasuk kategori “validâ€,  rata-rata kepraktisan adalah 2,985 termasuk kategori “Praktis†dan persentasi hasil post tes siswa 64,71% yakni melewati batas minimal skor sehingga masuk kategori “efektifâ€. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa kualitas pengembangan bahan ajar matematika berbentuk modul bersumber AL-Qur’an yaitu valid, praktis dan efektif.


Full Text:

PDF

References


Zubaedi 2011 Desain Pendidikan Karakter: Konsep dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan (Jakarta: Kencana)

Hartoyo 2015 Pembinaan Karakter Dalam Pembelajaran Matematika Jurnal Pendidikan Matematika 1 (1) ISSN 2442-3041

Kemendikbud 2013 Kurikulum 2013. Kompetensi Dasar SMA/MA (Jakarta: Kemendikbud)

Prawiradilaga D S 2007 Prinsip Disain Pembelajaran: Instructional Design Principles (Jakarta: Kencana)

Abdussakir dan Rosimanidar 2017 Model Integrasi Matematika dan Al-Qur’an serta Praktik Pembelajarannya Makalah Seminar Nasional Integrasi Matematika di dalam Al-Qur’an (HMJ) Pendidikan Matematika Bukittinggi

Huda F 2021 Eksplorasi Nilai-Nilai Pendidikan Matematika Berbasis Ayat Al-Qur’an Di Sekolah Menengah Atas Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika FKIP UNTAN 2 (1) doi: 10.26418/ja.v2i1.42875

Hartoyo A & Asep N & Dede S 2019 Pengembangan Kompetensi Sikap Dalam Pembelajaran Matematika Secara Holistik Bersumber Al-Qur’an Pendidikan Matematika dan IPA 10(1) 149-162 doi:10.26418/jpmipa.v10i1.30033

Tiara K 2018 Pengembangan Bahan Ajar Matematika Berintegrasi Al-Qur’an Pada Materi Persamaan Garis Lurus untuk Siswa Kelas VIII di SMP Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 7 (12)

Suryana N 2019 Pengembangan Bahan Ajar Matematika Bersumber Al-Qur’an Pada Materi Pola Bilangan untuk Siswa Kelas VIII di SMP Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 8 (1)

Arinamilati A 2019 Pengembangan Bahan Ajar Matematika Berintegrasi Al-Qur’an dan AL-Hadits Materi Pecahan Kelas VII di SMP Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 8 (11)

Safutri S H 2020 Pengembangan Bahan Ajar Leaflet Operasi Perkalian Bilangan Bulat dengan Sumber Al Qur’an Kelas VII SMP/MTs Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 9 (11)

Haryati S 2019 Pengembangan Modul Matematika Bersumber Al-Qur’an dengan Materi Perbandingan untuk Peserta Didik Kelas VII di SMP/MTs Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 8 (10)

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan (Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, R&D dan Penelitian Pendidikan (Bandung: Alfabeta)

Mulyatiningsih E 2012 Riset Terapan Pendidikan (Bandung: Alfabeta)

Arikunto S 2012 Prosedur Penelitian (Jakarta: Rineka Cipta)

Loviana D 2020 Pengembangan Bahan Ajar Matematika Bersumber Al-Qur’an Materi Himpunan Untuk Sisa Kelas VII SMP/MTS Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 9 (11)

Mizi 2021 Pengembangan Bahan Ajar Matematika Berintegrasi Al-Qur’an Materi Aritmatika Sosial Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 10 (3)




DOI: https://doi.org/10.37058/jarme.v3i2.3357

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Journal of Authentic Research on Mathematics Education (JARME)
Program Studi Magister Pendidikan Matematika, Pascasarjana Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi no. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: jarme@unsil.ac.id
e-ISSN: 2655-7762
Licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
StatCounter:
WebAnalytics Made Easy - StatCounter
Detail

Indexed by :

Moraref One Search BASE - Bielefeld Academich Search Engine DRJI Indexed Journal