Penggunaan Model Pembelajaran Discovery Learning Berbantuan LKPD Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Kesetimbangan Kimia

Muhammad Gustian Hartawan, Krisna Dewi, Hermansyah Amir

Abstract


Pendidikan adalah usaha yang dilakukan sepanjang hidup untuk menumbuhkan keinginan untuk menjadi lebih cerdas. Pada proses pembelajaran, model pembelajaran ialah komponen penting yang wajib  diperhatikan. Dimana model yang digunakan di penelitian ini yaitu Discovery Learning. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran discovery terhadap hasil belajar siswa kelas XI SMA N 3 Kota Bengkulu tentang kimia, khususnya materi Kesetimbangan Kimia. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang termasuk ke dalam jenis penelitian eksperimen (experimental research). untuk menyempurnakan data dalam kegiatan belajar mengajar, peneliti menggunakan observasi, pengujian, evaluasi, serta dokumentasi menjadi teknik untuk mengumpulkan data ini. berdasarkan data yang diperoleh peningkatan pada siklus 1 yaitu 56% sedangkan pada saat siklus ke 2 meningkat sebesar 88%, hal ini menunjukkan hasil belajar siswa telah melebihi indikator keberhasilan yang telah ditentukan. dengan demikian penerapan model pembelajaran discovery learning dengan berbantuan LKPD bisa meningkatkan hasil belajar siswa di materi kesetimbangan kimia

Keywords


Model Discovery Learning; Lembar Kerja Peserta Didik; Pembelajaran Kimia; Hasil Belajar

Full Text:

PDF

References


Andriani, D., Suprapto, P. K., & Triyanto, S. A. (2023). Pengaruh Media Kuis Interaktif Menggunakan Aplikasi Kahoot Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Pada Materi Sistem Ekskresi Manusia. Bioedukasi: Jurnal Pendidikan Biologi, 16(1), 11. https://doi.org/10.20961/bioedukasi-uns.v16i1.67434

Cintia, N. I., Kristin, F., & Anugraheni, I. (2018). Penerapan model pembelajaran Discovery Learning untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar siswa. Perspektif ilmu pendidikan, 32(1), 67-75. Doi: https://doi.org/10.21009/PIP.321.8

Darmadi, H. (2017). Pengembangan model dan metode pembelajaran dalam dinamika belajar siswa. Yogyakarta: Deepublish.

Ernanda, M., Suharsono, S., & Triyanto, S. A. (2022). The Effect of Implementing Problem Based Learning in Lesson Study on Students Critical Thinking Skills. Bioedukasi: Jurnal Pendidikan Biologi, 15(2), 112–125. https://doi.org/10.20961/bioedukasi-uns.v15i2.61383

Hosnan, M. (2014). Pendekatan saintifik dan kontekstual dalam pembelajaran abad 21: Kunci sukses implementasi kurikulum 2013. Ghalia Indonesia

Kristin, Firosalia, & Rahayu, D. (2016). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar IPS Pada Siswa Kelas 4 Sd. Scholaria : Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan 6(1): 84. Doi: 10.24246/j.scholaria.2016.v6.i1.p84-92

Meylani, V., Astriyana, E. D., Triyanto, S. A., Santri, D. J., & Mutiara, F. (2023). Correlation Analysis of Metacognitive Skills with Students Learning Outcomes on Reproductive System Materials. Proceedings of the Fifth Sriwijaya University Learning and Education International Conference (SULE-IC 2022), 1, 11–22. https://doi.org/10.2991/978-2-38476-010-7_3

Prisilia, I. P., Hernawati, D., Ali, M., & Triyanto, S.A. (2021). Korelasi Kemampuan Berpikir Reflektif terhadap Self-Confidence. Jurnal Metaedukasi: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 3(1), 1-8. https://jurnal.unsil.ac.id/index.php/metaedukasi/article/view/3002

Sartono, B. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Berbantuan Lembar Kerja Siswa Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Fisika Materi Fluida Pada Siswa Kelas Xi Mipa 3 Sma Negeri 1 Ngemplak Boyolali Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2018/2019. Prosiding SNFA (Seminar Nasional Fisika dan Aplikasinya) 3: 52. Doi: https://doi.org/10.20961/prosidingsnfa.v3i0.28510

Triyanto, S. A., & Prabowo, C. A. (2020). Efektivitas Blended-Problem Based Learning dengan Lesson Study Terhadap Hasil Belajar Effectiveness of Blended-Problem Based Learning with Lesson Study toward Learning Outcomes. Bioedukasi: Jurnal Pendidikan Biologi, 13(1), 42–48. https://doi.org/10.20961/bioedukasi-uns.v13i1.37960

Wulandari, H. S., & Setyawan, F. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Dalam Materi Statistika Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning Berbasis LKPD Pada Peserta Didik Kelas XII IPS Di SMA Muhammadiyah Kasihan. : 1391–1402. http://seminar.uad.ac.id/index.php/semhasmengajar/article/view/10467/pdf




DOI: https://doi.org/10.37058/metaedukasi.v5i2.9029

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Jurnal Metaedukasi : Jurnal Ilmiah Pendidikan 
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Siliwangi
Jl. Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya - 46115
email: jurnalmetaedukasi@unsil.ac.id
e-ISSN: 2714-7851


Creative Commons License
This journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
StatCounter:

View Metaedukasi Stats


Indexing by: